![]() |
Tugu dan Balai kota Malang |
bangunan ini terletak di Jalan Tugu dan lebih dikenal dengan Alun-Alun Bunder.
![]() |
Alun alun kota Malang |
![]() | |
Pusat keramik Dinoyo |
bahkan sudah di ekpor sampai ke luar negeri. Sentra industri ini terletak di jalan MT Haryono
Kelurahan Dinoyo.
![]() | |
Ijen Boulevard |
datang ke kota Malang.
![]() | |
Sentra kerajinan rotan Arjosari |
Jika anda penggemar produk yang berbahan baku rotan anda bisa berkunjung ke daerah Arjosari ,
berjarak kurang lebih 5 km dari pusat kota. Disana merupakan pusat pembuatan dan pusat
penjualan produk kerajinan rotan.
![]() | |
Pasar Minggu Gajayana |
Pasar Minggu berada di area lapangan Gajayana , yang buka dari jam 5 sampai jam 10 pagi.
Selain dapat menjual barang keperluan sehari hari , di pasar Minggu Gajayana juga dapat
menemukan banyak sekali souvenir dan pernak pernik khas Malang.
![]() | |
Taman Rekreasi Kota Malang |
Taman rekereasi di tengah kota Malang ini merupakan jawaban atas permintaan warga yang haus akan ruang terbuka Hijau. Terletak di Jl. Simpang Majapahit, tepatnya di belakang Gedung
Balaikota Malang. Selain memiliki jogging track terdapat juga kolam renang dan lapangan dan
hotspot area.
Balaikota Malang. Selain memiliki jogging track terdapat juga kolam renang dan lapangan dan
hotspot area.
![]() |
Bendungan Selorejo Malang |
Taman Wisata Selorejo merupakan bendungan yang berlokasi di Kabupaten Malang Jawa Timur
yang dikelola oleh Perum Jasa Tirta I. Bendungan yang dikelilingi oleh perbukitan dan gunung
Anjasmoro, gunung Kelud, serta gunung Kawi memiliki udara yang sejuk dan pemandangan yang
elok.
![]() | ||||||||
Batu Night Spectacular |
bisa menikmati suguhan wisata paling spektakuler di Jawa Timur di Batu Night Spectacular
(BNS). Obyek wisata yang berlokasi di Desa Oro-oro Ombo ini menyajikan aneka wahana yang
bisa dinikmati seluruh anggota keluarga anda, seperti drag race, mouse coaster, dan beberapa
permainan lain.
![]() | |||
Batu Secret Zoo |
Batu Secret Zoo merupakan tempat wisata dan kebun binatang modern yang terletak di Kota Batu, Jawa Timur. Batu Secret Zoo dibangun di atas tanah seluas 14 hektar dan merupakan bagian dari obyek wisata Jatim Park 2.Pengunjung dapat melihat beberapa koleksi hewan dari berbagai habitat yang sebagian besar berasal dari Asia dan Afrika, antara lain singa putih, kijang, aneka jenis burung, dan bermacam-macam reptil.
0 komentar:
Posting Komentar